Kamis, 19 Januari 2012

UPDATE SITUASI BANJIR DI PROVINSI BANTEN
Tanggal 19 Januari 2012 Pukul 14.30

Data Bencana ini adalah data yang di dapatkan dari 4 kabupaten yang terkena bencana yaitu Kabupaten Serang, Kabupaten Lebak, Kabupaten Pandeglang dan Kabupaten Tanggerang.

Kondisi terakhir di lapangan bahwa air sudah mulai surut, dan para pengungsipun telah kembali ke rumahnya masing-masing. sementara ini, air menggenang wilayah diluar pemukiman warga. saat ini air setinggi 20 hingga 40 cm berada di luar pemukiman warga antara lain di lahan pertanian dan perkebunan. Kondisi ini terjadi di wilayah Kabupaten Tangerang yang berlokasi di kecamatan kresek, gunung kaler, kronjo.

Untuk rincian data yang lebih rinci, silakan download link ini.  Update data bencana per tanggal 19 Januari 2012 pukul 14.30

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.